User blogs

Binda VIP
Aku lulusan sarjana, dia hanya lulusan SMA. Ortu ku kaya raya, dia orang biasa. Apa kata dunia jika kami bersama? Oke aku mau, terus ortu ku gimana?_(ortuq orang biasa aja)

Coba amati baik-baik kesolihannya, akhlaknya, tanggung jawabnya. Jika ketiganya dimilikinya apa itu belum cukup meyakinkan bahwa dia mampu menjadi imam yang baik untukmu?_(insyaallah cukup)

Coba tanya baik-baik dirimu. Niat menikahmu untuk apa si? Untuk ibadah karena Allah & berharap surga? Atau untuk gengsi semata?_( jwbn di skip,mending dijwb langsung :D )

Jika masi karena gengsi, coba luruskan lagi. Pastikan kamu menikah benar-benar hanya karena Allah. Dengan begitu kamu tak akan lagi memandang pada calon selain ilmu agama & budi pekertinya.

Jika kamu ikhlas menerima lalu ortumu tak setuju. Sampaikan pada mereka bahwa kamu ingin seorang imam yang mampu membimbing, bukan hanya sekedar memiliki gelar & banyak harta. Untuk apa bergelar & berharta tapi akhlak minus & ngga taat pada agama.

Jika kamu belum sanggup memberikan pemahaman pada ortu, minta bantuan seseorang yang dipercaya mereka. Doa juga pada Allah agar ortumu dilunakkan hatinya.

Status sosial itu hanyalah standar di mata manusia. Dengan status yang tinggi kamu mungkin bangga, tapi belum tentu bahagia. Jika si pemilik bukan seseorang yang taat pada Allah. Lalu bagaimana mungkin dia mampu berakhlak baik padamu?

Jika seseorang paham agama, berakhlak baik & bertanggung jawab. Tentu dia akan berjuang sekuat tenaga demi kebahagiaan istri & keluarganya._{aq mau 1 y allah :)}

Tak peduli statusnya saat ini, berikan dia kesempatan. Yakinlah rizki itu di tangan Allah. Bukan di tangan gelar atau jabatan apalagi hanya atasan. :')
by @ririabdillah
Binda Nov 10 '20 · Nilai: 5 · Komentar: 3
Deewii VIP
Akhirnya Beliau pulang...

Dijemput begitu banyak ummat yg merindukannya...

Ahlan wa sahlan Habib...

Semoga ALLOH meridhoi semua amal baik Habib...

Deewii Nov 10 '20
Deewii VIP
Hargailah orang tua kita yg sdh memberi nama dg nama2 bermakna baik...


Mengapa mesti bersembunyi di balik nama2 buruk? Seburuk itukah kalian? Seburuk nama yg kalian gunakan?


Risih mata ini melihat nama2 buruk yg bertebaran di sini...


What should I do?

Deewii Nov 10 '20 · Komentar: 22
Deewii VIP
Alhamdulillahir-robbil-aalamiin


Masih diberi kesempatan menghirup udara pagi ini...

Masih ALLOH titipkan ruh pada raga yg semakin menua...

Semoga ALLOH ridho dg semua amal sholeh yg kita kerjakan...


Tetap semangat,

Tetap jaga kesehatan,

Tetap berbahagia apapun keadaannya,

Tetap berhusnudzon dg semua ketetapanNYA...

Deewii Nov 10 '20
eferel VIP

063. QS. Al Munaafiquun : 1


إذا جاءك المنافقون قالوا نشهد إنك لرسول الله، والله يعلم إنك لرسوله والله يشهد إن المنافقين لكاذبون


Apabila orang orang munafik datang kepadamu (Muhammad), mereka berkata, "Kami mengakui, bahwa engkau adalah rasul Allah, dan Allah mengetahui bahwa engkau benar benar rasul-Nya", dan Allah menyaksikan bahwa orang orang munafik itu benar benar pendusta.

---------------------------------------------------------------------------------------

Berhati hatilah sebelum menjadikan suami/istri, perlu di selidiki apakah munafik atau bukan....munafik itu, bila bicara tidak jujur, bila dipercaya tidak amanah, bila berjanji tidak ditepati.

eferel Nov 9 '20
Ning272 VIP
grinning
grinning
Ning272 Nov 9 '20
Deewii VIP
Just to be friend...

Only friend...

Deewii Nov 9 '20 · Nilai: 5 · Komentar: 3
eferel VIP

062. QS. Al Jumu'ah : 10


فإذا قضيت الصلاة فانتشروا في الأرض وابتغوا من فضل الله واذكروا الله كثيرا لعلكم تفلحون


Apabila sholat telah dilaksanakan, maka bertebaranlah kamu di bumi, carilah karunia Allah dan ingatlah Allah banyak banyak agar kamu beruntung.

---------------------------------------------------------------------------------------

Ketika suami-istri sholat berjamaah (bukan hanya di awal pernikahan saja yaa....) kemudian suami mencari rezeki untuk istri dan anak anak....istri membantu doa untuk suami dan anak anak....anak anak menjadi menyejuk hati kedua orang tuanya....MasyaAllah begitu indah dan barokah.

eferel Nov 8 '20 · Komentar: 1
CHORIY7 VIP
ane mau sdikit ceLoteh nih..

mau di simak ya siLahkan.. tidak pun juga gpp.blush




ada daLiL yg menjelaskan begini nih.


"SIFAT SOMBONG ITU ADALAH SELENDANG-KU, DAN KE-AGUNGAN ADALAH PAKAIAN-KU, barang siapa yg mengambilnya, maka akan ku jebLoskan ia ke neraka-jahannam ((HR-MUSLIM))


Nah Loh..

dari keterangan dalil tsb, Tuhan akn mnghukum bagi siapa sj yg mencuri dariNya.

jika ada manusia yg sombong dan dirinya merasa Hebat/besar, dg merendahkan org Lain. brarti dia telah mencuri seLendang dan pakaian-Nya.


miLik Tuhan ko di Embat siih...

cari dn beli di pasar ngapah, kan bnyak dijuaL.persevere





ingatLah sobat,

wajah nan Tampan-menawan & cantik-merona

harta benda yg berlimpah ruah.

jabatan yg tinggi bak gunung menjulang,

gelar pendidikan yg berjejer bak jemuran yg garing,

garis keturunan yg brdarah biru, kuning, hijau bagaikan Traffic-Light jalanan.

semua haL itu hanyaLah titipan semata..

ingat yaaa,..... cuma TI....TI.....PAN.


jika Tuhan brkehendak dan ingin mncabut smua fasiLitas darinya, maka hnya cukup mengatakan KUN ((jadiLah)) FA YAKUUN ((maka terjadiLah)).


wajah yg Tampan-rupawan & cantik-jeLita sketika bs Rusak/hancur tak karuan.

harta yg melimpah, jika ditarik pemilikNya maka akn jd bangkrut..

jabatan & pendidikan yg tinggi akn brakhir dan mndapatkan geLar yg baru yaitu aLmarhum/mah.




mari kita renungkan sejenak.

sudah pantaskah diri kita angkuh...??


jazaakumuLLah khairan katsiiran....



#renungan_maLam

#senyum_itu_indah :)

CHORIY7 Nov 8 '20 · Komentar: 2 · Tags: tafakur
Ning272 VIP
ada
grin
Ning272 Nov 8 '20 · Komentar: 22
Pages: « Previous ... 150 151 152 153 154 ... Next »
advertisement
Password protected photo
Password protected photo
Password protected photo